26 Perusahaan Penerbangan Terancam Bangkrut
Rabu, 10 Juni 2009 – 14:27 WIB

26 Perusahaan Penerbangan Terancam Bangkrut
"Karena ketidakseimbangan antara pendapatan dan biaya operasional yang semakin tinggi itu, menyebabkan sekitar 26 perusahaan penerbangan (terancam) akan gulung tikar," tukasnya.
Namun demikian, khusus untuk Garuda sendiri, Emirsyah menambahkan bahwa mereka telah melakukan beberapa langkah restrukturisasi perusahaan agar tetap dapat bertahan. Salah satunya yakni dengan memberlakukan renumerasi yang disesuaikan dengan tingkat kinerja. (esy/JPNN)
JAKARTA - Krisis global yang mulai terjadi pada 2008 ikut berdampak pada dunia bisnis airlines (perusahaan penerbangan). Diperkirakan, ada 26 airlines
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- SLIK OJK Alat Bantu Bagi Bank, Bukan Penghambat Penyaluran Kredit
- PNM Mekaar Buka Peluang Akses Pembiayaan Bagi Banyak Keluarga di Berbagai Daerah
- Property Expo 2025 Resmi Digelar, Hadirkan Hunian Sesuai Kebutuhan Masyarakat
- Perkenalkan IT Leaders Indonesia ke Tingkat Dunia, GCF Gelar CIO 200 Summit 2025
- Stok Bulog Selama 4 Bulan Capai 3,5 Juta Ton, Terbesar Sejak Indonesia Merdeka
- Ribuan Peserta CFD Meriahkan Acara Rejeki wondr BNI