3 Berita Artis Terheboh: Felicia Ungkit Perlakuan Kaesang, Nikita Mirzani Ungkap Hubungan dengan Dimas Beck

jpnn.com, JAKARTA - Aktris Nikita Mirzani akhirnya mengungkap status hubungannya dengan aktor Dimas Beck.
Pengakuan Nikita soal Dimas menjadi salah satu berita terheboh entertainment JPNN sepanjang Kamis (27/5).
Sementara itu, Inul Daratista menyindir artis senior Neno Warisman yang mengajak masyarakat untuk memboikot sebuah minimarket.
Selanjutnya, mantan kekasih Kaesang Pangarep, Felicia Tissue mengatakan dirinya harus mengungkapkan apa yang sebenarnya terjadi.
Pengin tahu lebih lengkapnya? Simak rangkuman beritanya berikut:
1. Nikita Mirzani Ungkap Hubungannya dengan Dimas Beck
Meski kerap bermesraan, dia mengaku hanya berstatus sebagai teman, bukan pacaran.
"Teman baik," kata Nikita Mirzani dalam vlog Crazy Nikmir Real di YouTube, Kamis (27/5).
Presenter Nih Kita Kepo itu merasa nyaman berteman dengan Dimas Beck.
Rangkuman 3 berita artis terheboh JPNN.com pagi ini, Nikita ungkap hubungannya dengan Dimas Beck, Inul kritik Neno Warisman, Felicia ungkit perlakuan Kaesang.
- 3 Berita Artis Terheboh: Fachri Albar Ternyata Sudah Bercerai, Ariel NOAH: Mohon Doanya
- 3 Berita Artis Terheboh: Jonathan Frizzy Terjerat Kasus Obat Keras, Ariel NOAH Berduka
- 3 Berita Artis Terheboh: Film Turang kembali Diputar, Artis JF Diperiksa
- 3 Berita Artis Terheboh: Suasana Haru di Pemakaman Bunda Iffet dan Ricky Siahaan
- 3 Berita Artis Terheboh: Peti Jenazah Ricky Siahaan Penuh Sticker, Alysa Deg-degan
- 3 Berita Artis Terheboh: Windy Idol Kembali Diperiksa KPK, Ahmad Dhani Beri Tanggapan