3 Tips Mudah Atasi Migrain Saat Haid

3 Tips Mudah Atasi Migrain Saat Haid
Ilustrasi migrain. Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - MIGRAIN menstruasi bisa menyerang sekitar awal menstruasi Anda.

\r\n

Ketika tiba, migrain membuat kepala berdenyut-denyut, mual, dan gejala lainnya.

\r\n

Untuk itu, ada beberapa cara mudah mengatasinya, seperti dilansir laman Genpi.co, Rabu.

\r\n

1. Mengonsumsi obat pereda nyeri

\r\n

Ada beberapa cara mudah yang bisa Anda lakukan untuk mengatasi migrain saat haid datang.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News