4 Jenis Kacang yang Ramah untuk jantung dan Ampuh Menurunkan Kolesterol

4 Jenis Kacang yang Ramah untuk jantung dan Ampuh Menurunkan Kolesterol
Kacang almond. Foto: Ilustrasi

Namun, ada penelitian yang menyarankan makan kacang bisa menurunkan kolesterol Anda, terutama bila ditambahkan ke pilihan diet sehat lainnya.

Dalam Nurse's Health Study, wanita yang mengonsumsi kacang tanah dan selai kacang bisa menurunkan risiko penyakit jantung hingga 34 persen.(fny/jpnn)

Ada beberapa jenis kacang yang ternyata sangat baik untuk kesehatan jantung dan bisa menurunkan kolesterol.


Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News