4 Ramuan Alami yang Ampuh Usir Jerawat di Wajah

4 Ramuan Alami yang Ampuh Usir Jerawat di Wajah
Ilustrasi jerawat. Foto: Pixabay

Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Thehealthsite.

1. Masker cuka sari apel

Campur cuka sari apel dengan air. Jika Anda memiliki kulit sensitif, pastikan jumlah air yang di campur lebih banyak.

Gunakan pembersih yang diformulasikan khusus untuk kulit berjerawat untuk membersihkan wajah terlebih dahulu.

Setelah itu, bersihkan wajah Anda dengan menerapkan campuran pada wajah dengan bola kapas.

Biarkan selama 20 detik. Anda bisa mengulangi prosesnya dua kali sehari atau sesuai kebutuhan.

Ingat, cuka sari apel bisa menyebabkan luka bakar atau iritasi pada beberapa orang.

Jadi, untuk first timer sebaiknya gunakan dalam jumlah sedikit dan lakukan patch test terlebih dahulu sebelum mengaplikasikannya ke seluruh wajah.

Ada beberapa ramuan alami yang bisa mengatasi jerawat di wajah seperti misalnya menggunakan masker madu dan kayu manis.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News