400 Guru Dapat Kesempatan Baru jadi PNS
Selasa, 04 Desember 2018 – 17:24 WIB

Guru honorer. Foto: JPG/Pojokpitu
''Para guru perlu mempersiapkan. Nanti juga pakai tes seperti CPNS,'' tuturnya.
Sebelumnya, dispendik memiliki rencana terkait nasib guru honorer. Lebih-lebih yang tidak bisa mengikuti tes CPNS. Dispendik memiliki solusi dengan tes uji kompetensi.
''Mereka juga harus melalui seleksi. Yang lolos akan diangkat jadi pegawai daerah atau bagaimana belum ada pembahasan lebih lanjut,'' tegas Mahin. (son/c15/roz/jpnn)
Untuk guru non-K-2 yang berusia di atas 35 tahun saat ini berjumlah sekitar 150-200 orang.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Jumlah PPPK Terus Bertambah, Guru Honorer dan Tendik Terkena PHK
- Penyebab Utama Kartu Ujian PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Mendikdasmen: Tunjangan Guru Honorer Non-Serdik Tidak Dihitung dari Januari
- Mendikdasmen Ungkap Kategori Guru Honorer yang akan Ditransfer Tunjangan Bulanan
- Mei, 785 Ribu Guru Honorer Non-Sertifikasi Terima Tunjangan Langsung ke Rekening
- 71.166 Guru Honorer Kantongi Rp 2 Juta per Bulan, Langsung Masuk Rekening