5 Makanan yang Jangan Anda Konsumsi Sebelum Melakukan Olahraga

jpnn.com, JAKARTA - OLAHRAGA merupakan kegiatan yang melibatkan aktivitas fisik dan baik untuk kesehatan.
Namun, sebagian dari kita suka mengonsumsi berbagai makanan sebelum berolahraga.
Makanan memengaruhi tubuh dalam berbagai cara, terutama saat kita berolahraga.
Beberapa nutrisi meningkatkan kinerja atletik dan menyebabkan kita meningkatkan kekuatan dan energi, sementara yang lain menyebabkan masalah perut atau kelelahan.
Berikut beberapa makanan yang harus dihindari sebelum olahraga, seperti dikutip laman Pulse.ng.
1. Protein shake
Banyak orang minum protein shake sebelum melakukan olahraga untuk membantu pertumbuhan dan pemulihan otot.
Namun, protein shake tidak terlalu bermanfaat karena merupakan nutrisi terakhir yang dibutuhkan sebelum olahraga.
Lebih baik makan karbohidrat sebelum berolahraga untuk energi dan pencernaan, karena protein memperlambat pencernaan.
Ada beberapa jenis makanan yang sehat dan bergizi yang sebaiknya jangan Anda konsumsi sebelum olahraga dan salah satunya adalah granola.
- Glowing In The Dark di PIK Nite Run, Akan Ada Rekor MURI
- 3 Makanan yang Baik untuk Menjaga Kesehatan Otak
- Lindungi Kulit dari Sinar Matahari dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- Pertandingan Sepakbola Duta Besar dan Jurnalis Perkuat Diplomasi Olahraga
- PORDI & Higgs Games Island Sukses Dorong Domino ke Kancah Global
- Diana Intimates Wear Luncurkan Koleksi Activewear, Tampil Bergaya saat Olahraga