5 Manfaat Biji Pepaya yang Sering Diabaikan
Jumat, 21 Mei 2021 – 07:25 WIB

Biji pepaya. Foto: Hellosehat
4. Menjaga fungsi ginjal
Penelitian pada hewan menunjukkan, ekstrak biji pepaya membantu mencegah kerusakan ginjal pada tikus.
Dalam penelitian tersebut, tikus diberi obat untuk menginduksi toksisitas.
Kandungan antioksidan pada biji pepaya juga bisa mencegah kerusakan oksidatif terhadap sel tubuh, serta menjaga kesehatan ginjal.
5. Bisa mencegah kanker
Beberapa studi sudah membuktikannya ekstrak biji pepaya mampu menurunkan peradangan serta mencegah pertumbuhan kanker.(genpi/jpnn)
Ada beberapa khasiat luar biasa biji pepaya untuk kesehatan tubuh dan salah satunya adalah mencegah kanker.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- RS Siloam Skrining 1.000 Perempuan di Yogyakarta dalam 3 Hari
- 7 Manfaat Kentang, Baik untuk Jantung
- 7 Bahaya Air Rebusan Daun Sirsak untuk Rematik yang Wajib Anda Waspadai
- 5 Khasiat Air Rendaman Daun Kelor, Sahabat Terbaik Penderita Penyakit Ini
- Manfaat Ajaib Daun Sukun untuk Mengatasi Ginjal Bocor
- 3 Manfaat Daun Jambu Biji, Baik untuk Penderita Diabetes