5 Manfaat Rutin Minum Air Rebusan Kunyit Campur Daun Sirih, Salah Satunya Turunkan Gula Darah
Senin, 04 Januari 2021 – 09:05 WIB

Ilustrasi kunyit. Foto : Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - TEH kunyit atau air kunyit, yang diseduh menggunakan parutan akar kunyit atau bubuk murni, dianggap salah satu cara paling efektif untuk mengonsumsi bumbu tersebut.
Minum teh kunyit dipercaya mendatangkan beberapa manfaat.
Nah, apa jadinya jika minum air rebusan kunyit campur daun sirih?
Apakah ada manfaatnya untuk tubuh? Tentu saja ada.
Cara membuatnya pun cukup mudah, dan bahan-bahan yang digunakan juga tak banyak.
Berikut ini cara membuat air kunyit daun sirih.
Bahan-bahan:
-5 Ruas rimpang kunyit. 7
Ada beberapa manfaat minum air rebusan kunyit campur daun sirih dan salah satunya adalah turunkan kadar gula darah.
BERITA TERKAIT
- 5 Resep Kunyit Asam untuk Detox Liver yang Bisa Anda Coba di Rumah
- Turunkan Kolesterol dengan Rutin Mengonsumsi 7 Ramuan Alami Ini
- PTM Capai 73%, Workshop FIA & GAPMMI Bedah Strategi untuk Hadapi Tantangan Kesehatan
- Atasi Nyeri Sendi dengan Rutin Mengonsumsi 5 Jenis Jamu Tradisional Ini
- Jaga Keseimbangan Hormon Progesterone dengan Mengonsumsi 5 Herbal Ini
- Inilah 5 Resep Jamu Pelancar ASI Alami, Solusi Sehat untuk Ibu Menyusui