5 Pemain Chelsea Terbaik saat Permalukan Watford
Kamis, 02 Desember 2021 – 10:18 WIB

Pemain Chelsea Mason Mount (jersei biru) saat laga melawan Watford. Foto: (REUTERS)
2. Kai Havertz
Ditempatkan sebagai ujung tombak, Havertz terlihat kurang siap dengan peran barunya itu. Namun, pemain asal Jerman ini mau bekerja keras. Hal itu terbukti dari usahanya memenangi tiga duel udara.
Who Scored memberinya nilai 8.
3. Antonio Rudiger
Rudiger tampil cukup solid di laga tadi. Bek timnas Jerman ini ibarat batu karang yang sulit ditembus oleh lini depan Watford.
Mantan pemain AS Roma ini diberi nilai 7,4 oleh Who Scored.
4. Marcos Alonso
Alonso benar-benar terlibat permainan alot dengan gelandang serang Watford, Dennis. Pemain asal Spanyol ini juga memiliki sisi ofensif yang menakjubkan.
Simak siapa saja 5 pemain terbaik Chelsea saat mengalahkan Watford. Ada pemain favorit kalian?
BERITA TERKAIT
- Trent Alexander-Arnold: Cinta Saya untuk Klub Ini Tidak akan Pernah Pudar
- Hadirkan Pemain Timnas U-17 Indonesia Algazani di Sobat FC, Udi Wahyunadi: Kami Ingin Anak-anak Mendapat Inspirasi
- Semifinal Liga Champions: Havertz & Jorginho Berpeluang Memperkuat Arsenal Hadapi PSG
- Kevin De Bruyne Cetak Gol, Manchester City Menang atas Wolverhampton
- Barong Bola
- Fabrizio Romano: Vidio Pegang Hak Siar Premier League hingga 2028