7 Makanan Lezat yang Ampuh Turunkan Kolesterol Tinggi, Buruan Dikonsumsi

7 Makanan Lezat yang Ampuh Turunkan Kolesterol Tinggi, Buruan Dikonsumsi
Sayur Bayam. Foto : Ricardo/JPNN.com

5.Kacang

Mengonsumsi kacang setiap hari menjauhkan Anda dari terserang penyakit jantung.

Sertakan kacang-kacangan seperti almond, kenari dan kacang tanah dalam diet Anda dan perhatikan tingkat LDL pasti berkurang.

6. Bayam

Bayam mengandung karotenoid yang rendah kolesterol. Bayam juga mengikat asam empedu dan menurunkan kadar kolesterol.

Sayuran berdaun hijau terutama bayam harus menjadi bagian dari diet Anda

7. Apel

Buah favorit ini mengandung pektin yang membantu menurunkan kadar kolesterol yang melonjak.

Ada beberapa makanan yang ampuh menurunkan kadar kolesterol tubuh dan salah satunya adalah ikan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News