900 Ribu Kendaraan Diprediksi Masuk Jateng Saat Mudik Lebaran, Ganjar Pranowo Sudah Bersiap
Jumat, 01 April 2022 – 16:00 WIB
Dokumentasi - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Dari hasil penelitian Badan Litbang Perhubungan, daerah tujuan terbesar yaitu ke Jawa Tengah dari berbagai provinsi terutama dari Jawa Timur dan Jabodetabek,” kata Budi dalam Rapat Kesiapan Jalur Mudik Angkutan Lebaran Tahun 2022 (1443 H) Wilayah Jawa Tengah yang digelar di Banyumas, pada Sabtu (26/3).
Dirjen Budi menyampaikan berdasarkan hasil penelitian tersebut juga diperoleh data, selain ke Jawa Tengah, potensi pergerakan masyarakat terbesar selanjutnya yaitu ke Jawa Timur dan Jawa Barat. (antara/jpnn)
Ganjar Pranowo bersama Polri tengah menyiapkan skenario mengantisipasi arus mudik Lebaran 2022. Sebab, sekitar 900 ribu kendaaran diprediksi masuk Jateng pada m
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kapan Pengisian DRH NIP PPPK? Simak Penjelasan Kepala BKN, Alhamdulillah Perjuangan Tak Sia-sia
- Ganjar Pranowo Tanggapi Usulan Solo Jadi Daerah Istimewa
- Brando PDIP Minta Dispenda Kawal Ketat Kebijakan Pramono Turunkan Tarif BBM Kendaraan untuk Warga Jakarta
- 5 Tip untuk Memastikan Ban Kendaraan Aman untuk Aktivitas Harian Usai Perjalanan Mudik
- Layanan inDrive Intercity Catat Lonjakan Pengguna Selama Mudik Lebaran 2025
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor