Abaikan Rossi, Bos Monster Yamaha Puji Marquez Habis-Habisan

jpnn.com - LONDON – Bos Monster Yamaha Tech 3 Herve Poncharal memuji jagoan Repsol Honda Marquez setinggi langit. Menurut Poncharal, pria Spanyol itu merupakan pembalap yang sangat mengagumkan.
“Bagi saya, Marquez masih merupakan sosok yang paling menarik untuk dilihat. Dia adalah tipe pembalap yang saya sukai karena semuanya terlalu banyak,” terang Poncharal di laman Crash, Minggu (10/1).
Musim lalu, Marquez memang gagal menjadi juara dunia karena berada di belakang Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi. Namun, pembalap berjuluk Baby Alien itu tetap dianggap sangat oke.
“Saya pikir Marquez secepat Lorenzo. Namun, cara mereka meningkatkan performa sangat berbeda. Jadi, saya suka melihat Marquez. Saya pikir dia membawa banyak hal ke olahraga ini,” tegas Poncharal. (jos/jpnn)
LONDON – Bos Monster Yamaha Tech 3 Herve Poncharal memuji jagoan Repsol Honda Marquez setinggi langit. Menurut Poncharal, pria Spanyol itu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Membanggakan, Petarung BFC Dede Dina Rebut Sabuk One Pride Women Strawweight
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Lewandowski akan Mulai dari Bangku Cadangan
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi
- 2 Drifter GT Radial Bersinar di Indonesia Drift Series 2025