ABC Ungkap Perselisihan Mantan PM Kevin Rudd dan PM Julia Gillard

Brown menyebut Rudd sebagai tokoh utama yang memastikan forum negara-negara G20 sebagai wahana mengatasi krisis.
Namun di tahun 2009, utang pemerintah meningkat, program pembangunan sekolah menjadi sorotan, serta kasus program insulasi rumah mengalami kegagalan.
Dan saat 78 manusia perahu asal Sri Lanka mengambil-alih kapal Oceanic Viking, kepercayaan publik terhadap Rudd mulai goyah.
Menurut Julia Gillard, kejadian tersebut membuatnya berpikir, "ada yang salah dengan proses pengambilan keputusan".
Meskipun demikian dokumenter ini tidak menjelaskan pertanyaan publik Australia hingga saat ini, mengapa Kaukus Partai Buruh memecat Kevin Rudd di suatu malam padahal ia mendapat dukungan publik sebesar 52 persen saat itu.
Sebuah dokumenter ABC berjudul The Killing Season mengungkap perselisihan antara mantan Perdana Menteri Kevin Rudd dan mantan PM Julia Gillard, terkait
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Partai Buruh Menang Pemilu Australia, Anthony Albanese Tetap Jadi PM
- Dunia Hari Ini: Israel Berlakukan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Sepakat untuk Membangun Kembali Ukraina
- Dunia Hari Ini: Pakistan Tuding India Rencanakan Serangan Militer ke Negaranya
- Dunia Hari Ini: PM Terpilih Kanada Minta Waspadai Ancaman AS
- Dunia Hari Ini: Sebuah Mobil Tabrak Festival di Kanada, 11 Orang Tewas