Abu Gunung Islandia Tak Pengaruhi Pelancong Singapura

Abu Gunung Islandia Tak Pengaruhi Pelancong Singapura
MENYEBAR - Gambaran pemandangan konsentrasi abu vulkanik di kawasan Eropa dan sekitarnya. Foto: Eumetsat/AFP/Getty Images.
"Hal itu juga mengakibatkan banyaknya gangguan perjalanan sekaligus perasaan tidak senang dari para pelancong. Kami sungguh berharap tahun ini, mereka (pihak berwenang penerbangan Eropa) akan mengambil pendekatan yang lebih pragmatis sembari memonitor situasi seakurat mungkin, demi meminimalisir dampak besarnya pada dunia penerbangan dan para penumpang," lanjut Seah.

Sementara itu, Michelle Yin dari Chan Brothers Travel mengatakan, pihaknya sejah ini hanya bisa mempersiapkan antisipasi umum sebagaimana lazimnya. "(Di antaranya) Kami selalu menyarankan para pelangan kami untuk membeli asuransi perjalanan... Dalam kasus (seperti ini), asuransi yang meng-cover adanya gangguan (pembatalan/penundaan) perjalanan akan sangat bermanfaat," tuturnya. (ito/cha/jpnn)

SINGAPURA - Sejumlah agen perjalanan di Singapura menyatakan bahwa terkait sebaran abu vulkanik dari Gunung Grimsvoetn di Islandia, sejauh ini belum


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News