Ada Gejolak Jelang Pengumuman Kelulusan PPPK Guru, Honorer Khawatir Muncul Peserta Bodong

Menurut dia, ada banyak permintaan dari para peserta tes PPPK 2021 agar pengumuman dilakukan secara transparan melalui portal Kemendikbudristek.
Tujuannya supaya lebih objektif mengingat Kemendikbudristek sebagai user.
"Ada banyak pertanyaan dari teman-teman guru honorer apakah nilai kelulusan nanti diumumkan langsung oleh pusat atau daerah," ucapnya.
Baca Juga: 6 Tahun Berjuang, Dosen PPPK UPN Veteran Yogyakarta Akhirnya Teken Perjanjian Kerja
Nurul menyampaikan saat ini terjadi gejolak di bawah. Honorer khawatir ada pihak-pihak tidak bertanggung jawab yang mencoba mencari kesempatan dalam pengumuman kelulusan PPPK guru tahap I.
"Mudah-mudahan pengumumannya bisa kami lihat langsung di portal gurupppk.kemdikbud.go.id dan SSCASN BKN," pungkas Nurul. (esy/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Ada gejolak di kalangan honorer yang khawatir muncul peserta bidong saat pengumuman kelulusan PPPK Guru tahap I.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Mesya Mohamad
- Imbauan MenPAN-RB & BKN Tak Ampuh, Honorer K2 Teknis Tetap Diputus Kontrak
- 5 Berita Terpopuler: CPNS & PPPK Semringah, Bagaimana Nasib Honorer Gagal Seleksi Paruh Waktu, Kapan Jadwal Ulang?
- Menteri Mu'ti Terima Rekomendasi Konsolidasi Nasional Dikdasmen, Ada soal Guru & SPMB
- KemenPAN-RB & Kemenkeu Ungkap Keberpihakan kepada Guru serta Tendik
- FIFGroup Nobatkan Guru Penggerak Literasi Keuangan sebagai Duta Menyala
- 137 CPNS & 449 PPPK Terima SK, Bupati Sahrujani Beri Pesan Begini