Agus Gumiwang jadi Plt Ketum Golkar, Bamsoet: Pengalamannya Tidak Perlu Diragukan
Rabu, 14 Agustus 2024 – 10:06 WIB

Agus Gumiwang Kartasasmita menyampaikan keterangan kepada wartawan setelah terpilih sebagai Plt Ketua Umum Partai Golkar pada Selasa (13/8) malam. Bamsoet dan sejumlah pengurus DPP Partai Golkar turut hadir. Foto: Dokumentasi Golkar
Rapimnas dan Munas Partai Golkar untuk memilih ketua umum yang baru akan dilaksanakan di Jakarta.
"Rapat pleno juga menyepakati akan memberikan penghargaan tertinggi kepada Airlangga Hartarto pada saat peringatan HUT Partai Golkar di bulan Oktober mendatang," imbuh Bamsoet.
Dia menambahkan penghargaan diberikan karena selama ini Airlangga berhasil membawa Partai Golkar menghadapi semua tantangan dan rintangan yang ada.
"Termasuk mengawal Partai Golkar memperoleh kenaikan kursi di DPR RI menjadi 102 pada Pemilu 2024," pungkas Bamsoet. (mrk/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Bambang Soesatyo alias Bamsoet mengapresiasi dan mendukung terpilihnya Agus Gumiwang sebagai Plt Ketum Golkar
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Atasi Darurat Sampah, Waka MPR Lestari Moerdijat Sebut Sejumlah Hal yang Harus Dilakukan
- Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno Siap Fasilitasi Pemda Atasi Masalah Sampah
- Respons Kritik AS soal QRIS, Waka MPR Eddy Soeparno: Terbukti Membantu Pelaku UMKM
- Waka MPR Lestari Moerdijat Minta Pemerintah Segera Memperbaiki Tata Kelola Pendidikan
- Doli Golkar Nilai Tak Ada Alasan Kuat Buat Copot Gibran bin Jokowi
- Anggota MPR Lia Istifhama Serap Aspirasi Masyarakat Bertajuk Ekonomi Kerakyatan