AJR: Hari Ini Kami Mengapresiasi Presiden Jokowi

Pada Selasa petang, Presiden Jokowi didampingi Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin mengumumkan enam nama calon menteri baru Kabinet Indonesia Maju, di Istana Kepresidenan Jakarta. Keenam nama calon menteri baru itu yakni:
1. Tri Rismaharini menjadi Menteri Sosial menggantikan Juliari Batubara yang tersandung kasus korupsi dana bansos.
2. Sandiaga Uno ditunjuk sebagai Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif menggantikan Wishnutama Kusubandio.
3. Budi Gunadi Sadikin menjadi Menteri Kesehatan yang baru menggantikan Terawan Agus Putranto.
4. Muhammad Lutfi ditunjuk Jokowi menjadi Menteri Perdagangan menggantikan Agus Suparmanto
5. Yaqut Cholil Qoumas menggantikan Fachrul Razi sebagai Menteri Agama.
6. Wahyu Sakti Trenggono ditunjuk sebagai Menteri Kelautan dan Perikanan menggantikan Edhy Prabowo yang juga telah ditangkap KPK.
Keenam calon menteri baru itu akan dilantik Presiden, Rabu (23/12) pagi. (antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
AJR mengapresiasi keputusan Presiden Jokowi menunjuk enam orang menjadi menteri baru di Kabinet Indonesia Maju.
Redaktur & Reporter : Soetomo
- Prabowo: Saya Dibilang Presiden Boneka, Dikendalikan Pak Jokowi, Itu Tidak Benar
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Roy Suryo Ungkap Ironi Laporan Jokowi, Dilayangkan Saat Hari Keterbukaan Informasi
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu