Amerika Ngotot Bela Taiwan, China Ogah Ubah Pendirian
Selasa, 14 Juni 2022 – 05:00 WIB

Menhan Amerika Serikat Lloyd Austin. Foto: dok. U.S Army
Dia menambahkan bahwa Amerika Serikat akan mendukung sekutunya, termasuk Taiwan.
Terlepas dari ketegangan antara AS dan China, pejabat militer AS telah lama berusaha untuk memiliki jalur komunikasi terbuka dengan mitra China mereka untuk dapat mengurangi potensi gejolak atau menangani bentrokan apa pun. (ant/dil/jpnn)
Perbedaan sikap Amerika Serikat dan China soal status Taiwan tampaknya tak mungkin disatukan
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- 1 Mart Buka Gerai Ritel Perdana di Indonesia, Ada Rencana Ekspansi ke China
- Sri Mulyani Langsung Bertemu Menkeu China Seusai Negosiasi Tarif AS, Ada Apa?
- 2 Kapal Wisata Terbalik di China, 3 Orang Tewas & 14 Hilang
- Rekor Mengerikan Seusai China Naik Podium Pertama Sudirman Cup 2025
- Lanjutkan Dominasi, China Juara Sudirman Cup 2025
- Hasil Semifinal Sudirman Cup 2025: China Mengerikan, Jepang Hancur