Anak Buah dan Keluarga Bersorak Dengar Putusan Hercules
Selasa, 02 Juli 2013 – 14:54 WIB

Anak Buah dan Keluarga Bersorak Dengar Putusan Hercules
Istri Hercules, Nia Dania pun tak kalah bahagia mendengar putusan atas suaminya. Perempuan berambut panjang itu tampak sumringah. Senyum tak lepas dari wajahnya.
Hingga sidang usai, para pendukung masih setia menunggu Hercules di sel Pengadilan Negeri Jakarta Barat untuk memberi selamat atas hukuman ringan yang dijatuhkan padanya. (flo/jpnn)
JAKARTA - Keluarga dan anak buah Hercules Rosario Marshall bersorak sorai kegirangan saat mendengar putusan Majelis Hakim Pengadilan Negeri Jakarta
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pakar Hukum: Putusan MA Wajib Dilaksanakan dalam Perkara RSI NTB dengan Kontraktor
- Kapolda Sumbar Perintahkan Usut Tuntas Kecelakaan Maut Bus ALS di Padang Panjang
- Pencari Kerja Padati Job Fair Jakarta 2025, Ada 12 Ribu Lowongan Pekerjaan Tersedia
- Kala Bhikkhu Thudong Singgah di Masjid Agung Semarang: Wujud Persaudaraan Lintas Iman
- Menko Polkam: Pemerintah Bentuk Satgas Terpadu Operasi Penanganan Premanisme & Ormas Meresahkan
- Masukan Buat Prabowo dari Innovation Summit Southeast Asia 2025