Anas: Pertumbuhan Kewirausahaan Tembus 2,5 Persen
Senin, 16 Juli 2012 – 13:06 WIB

Anas: Pertumbuhan Kewirausahaan Tembus 2,5 Persen
Realisasi kerja Garansi merangkul wong cilik melalui pembentukan 1.000 unit koperasi dan Kios Garansi koperasi yang tersebar di 23 provinsi. Unit koperasi dan Kios Garansi akan bernaung di bawah Induk Koperasi Garansi.
Menkop UKM, Syarif Hasan mengaku bangga dengan program yang digagas Garansi itu. "Saya bangga dan mengapresiasi tinggi. Ini juga apresiasi dan kebanggaan dari bapak Presiden Susilo Bambang Yudhoyono," ujar Syarif dalam sambutannya.
Dia janji, Kemenkop akan membuka jalinan komunikasi efektif sehingga permasalahan kewirausahaan bisa dihadapi bersama. "Kemenkop siap mendampingi," katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA - Ketua Umum Partai Demokrat, Anas Urbaningrum mengatakan bahwa dalam dua tahun terakhir, pertumbuhan kewirasuahaan Indonesia terus meningkat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- MPMX Fokus Pertahankan Stabilitas Bisnis di Tengah Gejolak Ekonomi
- Kuartal I 2025, Laba Bersih PTPN Group Meroket Jadi Sebegini
- Bank Mantap Gandeng MUF Hadirkan Program Fasilitas Pembiayaan DP 0%
- Yuk Cicil Emas di Pegadaian, Dapatkan Diskon Hingga Jutaan
- Mau Jualan Frozen Food Agar Siap Edar? Simak 6 Tip Penting dari Ninja Xpress
- Fujifilm Meluncurkan Kamera Analog Instax Mini 41, Intip Fitur dan Harganya