Anies-Sandi Perkasa, Saham Saratoga dan Grup MNC Berjaya

Namun, pihak SRTG menyatakan, saham itu dijual untuk memenuhi kebutuhan likuiditas perusahaan.
SRTG merupakan perusahaan yang punya banyak saham di beberapa korporasi.
Sementara itu, saham grup MNC dapat bergerak naik lantaran grup tersebut dimiliki taipan yang juga Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo.
Perindo belakangan merapat ke pasangan Anies-Sandi yang disokong Partai Gerindra dan Partai Keadilan Sejahtera.
Di sisi lain, kekalahan Ahok-Djarot bisa membawa sentimen negatif terhadap saham PT Agung Podomoro Land Tbk (APLN).
Hal tersebut terutama terkait dengan tidak jelasnya nasib reklamasi yang dijalankan emiten properti itu setelah Ahok kalah.
Pasangan Anies-Sandi dalam kampanyenya berjanji menyetop reklamasi.
Pada sesi perdagangan Selasa (18/4) lalu, saham SRTG menguat 1,12 persen ke level 3.600.
Kemenangan Anies Baswedan-Sandiaga Uno pada Pilkada DKI 2017 putaran kedua diyakini mendongkrak beberapa saham di lantai bursa.
- Langkah Prabowo Dinilai Jadi Pemantik Sentimen Positif IHSG
- IHSG Menghijau, Pakar Nilai Investor Optimistis dengan Kebijakan Prabowo
- IHSG 'Terbakar', Guncangan Global Atau Cermin Kerapuhan Internal?
- Saham Anjlok Lagi, BEI Terapkan Penghentian Sementara Perdagangan
- Nilai Tukar Rupiah Hari Ini Melemah, IHSG Juga
- Breaking News: Investor Frustrasi, Rupiah Tembus Rp 16.620