Anis Masih Ngotot Bantah Terlibat DPPID
Kamis, 03 Mei 2012 – 15:21 WIB

Anis Masih Ngotot Bantah Terlibat DPPID
JAKARTA - Berbeda dengan saat sebelum diperiksa penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kamis (3/5) pagi, usai diperiksa sekitar pukul 13.55 Wib siang, Wakil Ketua DPR RI, Anis mata irit bicara. Klarifikasi dokumen itu diantaranya surat Menkeu dan surat pimpinan banggar serta surat dirinya ke Kemenkeu, meneruskan surat pimpinan Banggar.
Politisi PKS itu lebih banyak mengatakan, "Itu bukan urusan saya", saya ditanya wartawan seputar pembahasan alokasi dana percepatan pembangunan infrastruktur daerah (DPPID).
Anis hanya mengatakan bahwa pemeriksaan oleh KPK hanya klarifikasi dokumen-dokumen yang berkaitan dengan Banggar DPR. "Hanya klarifikasi dokumen-dokumen Banggar, cuma itu saja," Kata Anis Mata.
Baca Juga:
JAKARTA - Berbeda dengan saat sebelum diperiksa penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kamis (3/5) pagi, usai diperiksa sekitar pukul 13.55
BERITA TERKAIT
- Lepas Ekspor Lunch Box dari Kayu Sengon, Menhut: Ini yang Diinginkan Prabowo
- Khofifah Menginisiasi Sinergi Ekonomi Nasional, Jatim Jadi Motor Penggerak Pembangunan Daerah
- Nurhasan Ungkap Pengalaman Tidak Nyaman Saat Rumahnya Digeledah KPK
- Staf PDIP Buka Duka Keluarga Akibat Kasus Harun: Anak Trauma Dituduh Anak Koruptor
- Kusnadi Buka Suara Soal Titipan Tas dan Koper dari Harun Masiku
- Pelaku Curanmor Ini Sudah 6 Kali Beraksi di Pesanggrahan, Akhirnya Ketiban Sial, tuh Lihat