Apakah Covid-19 di Depok Sudah Segawat Ini? Oh, Kasihan Keluarga MA

DC sangat khawatir dengan kondisi bapaknya yang saat ini sudah sulit bernapas, setiap malam selalu sesak.
“Khusus bapak memiliki kompilasi penyakit jadi saya sangat khawatir. Mamah sudah di-swab, tetapi belum keluar hasilnya,” tutur anak kedua dari empat bersaudara keluarga MA ini.
Dc menjelaskan, yang positif di keluarganya ada tiga yakni bapak, adik dan kakaknya.
Kakaknya positif karena kontak dengan bapak.
Sementara dia sendiri sudah mengajukan tes swab, tetapi masih menunggu antrean.
“Harapannya ketika dinyatakan positif keluarganya bisa ditangani dengan serius,” jelasnya.
Sementara, berdasarkan hasil data Gugus Tugas Penanganan dan Percepatan Covid-19 (GTPPC) Kota Depok, Senin 21 September, terdapat penambahan kasus positif sebanyak 50.
Sebelumnya, 3.287 kini menjadi 3.337 jiwa.
Dari tujuh anggota keluarga, yang di-swab baru empat dan dinyatakan positif Covid-19 tiga orang.
- Pengumuman untuk Warga Depok, Mulai 4 Mei Ada CFD di Jalan Margonda
- Aplikasi Kantong UMKM Mendukung Program Subisdi Bunga Pemkot Depok
- Siap Goyang Kota Kelahiran, Ayu Ting Ting Bakal Gelar Konser Tunggal Perdana di Depok
- Warga YVE Habitat Berpotensi Kehilangan Rumah Akibat PKPU di PN Jakpus
- Wanita di Depok Dirampok dan Diperkosa
- Ciplaz Menghadirkan Foodcourt Tuang Riung dan Langit Rasa di Depok-Garut