Awas! 6 Kebiasan ini 'Haram' Dilakukan Setelah Berhubungan Seksual

Awas! 6 Kebiasan ini 'Haram' Dilakukan Setelah Berhubungan Seksual
Pasangan. Foto: Ricardo/JPNN.com

“Sebagian besar tisu basah mengandung pewangi dan pengawet buatan. Menggunakannya dapat meningkatkan risiko infeksi dan ruam," kata Pratima Thamke, dokter kandungan dan ginekolog di Motherhood Hospital, Pune.

4. Lupa mencuci tangan

Anda mungkin menyentuh alat kelamin pasangan Anda ketika berhubungan seks. Oleh karena itu, penting bagi Anda untuk membersihkan tangan demi menghentikan penyebaran bakteri.

5. Hindari mandi air panas

Mandi air panas dapat menjadikan tubuh memiliki suhu yang kondusif untuk perkembangbiakan bakteri.

6. Selalu bersihkan mainan seks

Mainan seks yang terkena air mani atau keputihan rentan terhadap penumpukan bakteri. Mainan seks bisa menyebabkan infeksi jika tidak dibersihkan setelah berhubungan seks.(jpnn)

Ada beberapa kesalahan umum yang kerap dilakukan setelah berhubungan seks, di mana hal itu bisa meningkatkan risiko infeksi.


Redaktur & Reporter : Yessy Artada

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News