Ayah Pembunuh 4 Anak di Jagakarsa Sempat Merekam Aksinya, Polisi Temukan Bukti Ini
Minggu, 10 Desember 2023 – 09:32 WIB

Wakil Ketua KPAI Jasa Putra saat mendatangi kontrakan keluarga korban di Jagakarsa, Jakarta Selatan, Kamis pagi (7/12). Foto: KPAI
"Kami juga mendapatkan barang bukti berupa handphone dan juga laptop yang digunakan saudara P untuk merekam sebelum kejadian, saat kejadian, dan saat bersangkutan bermasalah dengan istrinya," tutur Bintoro.
Adapun tujuan perekaman video tersebut oleh tersangka P masih didalami oleh polisi.
"Masih kami dalami (motifnya, red)," kata Bintoro.(ant/jpnn.com)
Polisi menemukan bukti bahwa Panca Darmansyah, ayah pembunuh 4 anak di Jagakarsa sempat merekam aksinya sebelum dan saat pembunuhan sang buah hati.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Terungkap Fakta Mengejutkan soal Gerai Miras di Kartika One Hotel
- Denpom TNI Kantongi Bukti Transfer Uang Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung
- Camat Jagakarsa Beri Peringatan untuk Gerai Miras di Kartika One, Begini Kalimatnya
- Mau Kabur ke Luar Kota, Pelaku Pembunuhan Wanita di Bekasi Ditangkap
- Segera Disidang, 3 Tersangka Kasus Perundungan Dokter Aulia Belum Ditahan
- Polda Riau akan Tetapkan Tersangka Kasus SPPD Fiktif yang Rugikan Negara Ratusan Miliar