Ayu Azhari Nongol di Pelantikan Jokowi
Senin, 15 Oktober 2012 – 15:16 WIB
Ayu Azhari. Foto: Fedrik Tarigan/Jawa Pos
"Ya dengan mempertahankan yang sudah ada, dan sudah baik, agar menjadi lebih baik lagi," kata Ayu yang mengenakan busana kebaya warna biru dan berkerudung seperti none Jakarta.
Baca Juga:
Istri vokalis band White Lion, Mike Tramp itu juga meminta Jokowi dan Ahok untuk bekerja keras. Ia yakin kerja Jokowi-Ahok akan mendapat dukungan masyarakat.
"Mudah-mudahan didukung sesuai dengan harapan warga Jakarta," imbuhnya. (dil/jpnn)
JAKARTA - Tamu undangan acara pelantikan pasangan gubernur-wakil gubernur DKI Jakarta, Jokowi-Ahok , bukan cuma dari kalangan birokrat dan politisi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Beli Cincin Tunangan Hampir Rp 2 Miliar, Maxime Bouttier Bilang Begini
- Kepada Raja Dangdut, Ruben Onsu Ungkap Alasan Jadi Mualaf, Oh Ternyata
- Sebelum Maxime Bouttier, Luna Maya Ternyata Pernah Dilamar Pria Lain
- Melihat Nyai Ontosoroh Masa Kini di Monolog Paramita
- Komnas Perempuan Diminta Tak Intervensi Kasus Perceraian Baim dan Paula Verhoeven
- Cloudburst Makin Liar dalam Album Clear Blue Sky