Bagaimana Jika Keponakan Prabowo Jadi Wagub Pengganti Sandi?
Selasa, 25 September 2018 – 19:09 WIB

Rahayu Saraswati Djojohadikusumo. Foto: Hilmi Setiawan/Jawa Pos
“Tapi pembicaraan saya sebagai calon itu belum. Itu betul-betul dari masyarakat dan teman teman,” paparnya.
Sara pun mengaku kaget ketika namanya menjadi viral lantaran disebut-sebut sebagai salah satu cawagub DKI Jakarta. Bahkan, sudah ada media yang memberitakannya.
“Dan juga saya pertama kali membaca artikel salah satu media itu beberapa hari yang lalu dari teman saya yang ada di Jakarta Utara,” katanya.
Sepengetahuan Sara, nama yang akan diusung partainya sebagai calon pengganti Sandi adalah Ketua DPD Gerindra DKI M taufik. “Dari DPD itu sendiri itu adalah keputusan mereka, itu harus dihormati,” ungkap Sara.(boy/jpnn)
Nama politikus Partai Gerindra Rahayu Saraswati Djojohadikusumo muncul di bursa calon wakil gubernur DKI pengganti Sandiaga S Uno.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pertumbuhan Ekonomi Melemah, Marwan Demokrat: Saatnya Pemerintah Ambil Langkah Nyata & Terukur
- Prabowo-Bill Gates Akan Bertemu, Irwan Demokrat Singgung Efek Bola Salju Program MBG
- Hasan Nasbi Batal Mundur dari Jabatan PCO, Prabowo Beri Perintah Ini
- Sidang Kabinet Seharusnya Bahas Persoalan Bangsa, Bukan Ijazah Palsu
- Soal Menteri Salah Bicara, Prabowo: Natalius Pigai, Maklumlah
- Kucing Timah