Bamsoet Dukung Penuh Penyelenggaraan Pameran Lukisan Kelompok Seniman Bali
Selasa, 13 September 2022 – 17:22 WIB

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo (tiga dari kanan) menerima Kelompok Seniman Bali, Selasa (13/9). Foto: Humas MPR RI
Sebuah lukisan akan menghadirkan beragam pemaknaan di benak masing-masing pengunjung, tergantung dari cara pandang masing-masing. Pada hakikatnya, karya seni dilahirkan untuk satu tujuan, yaitu menyajikan kesan mendalam bagi penikmatnya.
‘’Apresiasi kita terhadap karya seni anak negeri adalah bentuk keberpihakan kita terhadap penguatan kedaulatan budaya bangsa," kata Bamsoet. (mrk/jpnn)
Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mendukung penuh pameran seni lukis kelompok seniman Bali
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
BERITA TERKAIT
- Hidayat Nur Wahid Serukan Konsistensi Perjuangkan Palestina Merdeka di Milad ke-23 PKS
- Beri Kuliah Program Doktor, Bamsoet Ingatkan Pentingnya Keseimbangan Demokrasi dan Hukum
- Waka MPR: Upaya Pemberdayaan Perempuan Bagian Langkah Strategis
- Dukung Pernyataan Menlu Sugiono, Wakil Ketua MPR: ICJ Harus Hentikan Kejahatan Israel
- Bertemu Rektor Univesiti Malaya, Ibas: Pentingnya Sinergi Akademik Lintas Bangsa
- Peringati Hardiknas, Waka MPR Dorong Kebijakan Penyediaan Layanan Pendidikan berkualitas