Bamsoet: IMI Terbuka Bagi Semua Komunitas dan Industri Otomotif

Wakil Ketua Umum KADIN Indonesia itu menyebut banyak manfaat dan keuntungan yang bisa diraih oleh anggota IMI dengan menggunakan KTA yang dimiliki.
Diantaranya, KTA IMI berlaku sebagai uang elektronik (e-money) sekaligus juga priority card, mendapatkan asuransi kecelakaan jiwa Sinar Mas, diskon 50 persen untuk membeli semua merchandise IMI seperti kemeja berlogo IMI, polo shirt, kaos, topi, zippo, powerbank dan lain sebagainya.
Pemilik KTA IMI juga bisa memanfaatkan fasilitas lounge gratis di puluhan bandara Indonesia, diskon khusus pembelian tiket pesawat Garuda, Citilink, Lion Air dan Batik, diskon untuk tiket penyeberangan angkutan sungai, danau dan penyeberangan (ASDP).
Kemudian diskon khusus untuk hotel dan restoran yang tergabung dalam Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI), serta diskon khusus di semua jaringan Rumah Sakit Siloam di seluruh Indonesia.
"Pemilik KTA IMI juga akan mendapatkan kemudahaan saat mengurus surat izin mengemudi (SIM) internasional, serta memperluas jaringan internasional di seluruh dunia karena IMI merupakan anggota Federation Internationale de I'Automobile (FIA) dan Federation Internationale de Motocyclisme (FIM)," pungkas Bamsoet. (*/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Bamsoet mengajak semua pihak ikut memajukan olahraga otomotif Indonesia, mulai komunitas maupun para pelaku industri.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- Bertemu Rektor Univesiti Malaya, Ibas: Pentingnya Sinergi Akademik Lintas Bangsa
- Peringati Hardiknas, Waka MPR Dorong Kebijakan Penyediaan Layanan Pendidikan berkualitas
- Kuliah Umum di Universiti Malaya, Ibas Bahas Geopolitik, Geoekonomi dan Kekuatan ASEAN
- Ibas Tegaskan Indonesia dan Malaysia Tak Hanya Tetangga, Tetapi..
- Waka MPR Sebut Kehadiran Prabowo Saat May Day Wujud Komitmen Keberpihakan Kepada Buruh
- Lestari Moerdijat: Jadikan Momentum Hari Buruh untuk Mempercepat Lahirnya UU PPRT