Bamsoet Optimistis Herd Immunity Bisa Tercapai Tahun Ini

"Justru sebagai tetangga, kita wajib memberikan dukungan, baik berupa pemberian sembako dan kebutuhan sehari-hari, maupun dukungan semangat dan doa agar yang bersangkutan bisa segera pulih," ujar Bamsoet.
Ketua umum PB KODRAT itu juga mendukung penuh pemberian vaksin Covid-19 dosis ke-3 (booster) kepada para tenaga kesehatan (nakes). Hal itu bisa memberikan perlindungan lebih baik bagi nakes yang berjuang di garis depan penanganan virus Corona.
"Pemberian booster merupakan penghargaan sekaligus apresiasi negara terhadap para tenaga kesehatan. Mereka gigih menjaga keselamatan nyawa pasien, walaupun dengan risiko tinggi tertulari Covid-19 dan nyawa sendiri taruhannya," pungkas Bamsoet. (*/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mendukung percepatan vaksinasi Covid-19 agar kekebalan komunitas bisa segera dicapai.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- Ibas Tegaskan Indonesia dan Malaysia Tak Hanya Tetangga, Tetapi..
- Waka MPR Sebut Kehadiran Prabowo Saat May Day Wujud Komitmen Keberpihakan Kepada Buruh
- Lestari Moerdijat: Jadikan Momentum Hari Buruh untuk Mempercepat Lahirnya UU PPRT
- Atasi Darurat Sampah, Waka MPR Lestari Moerdijat Sebut Sejumlah Hal yang Harus Dilakukan
- Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno Siap Fasilitasi Pemda Atasi Masalah Sampah
- Otoritas Gaza Tuduh Israel Tangkap 360 Tenaga Kesehatan