Bangun Pertanian, Alumni IPB Siapkan Cetak Biru Indonesia Agri-incorporated
Senin, 08 Desember 2014 – 22:58 WIB

Bangun Pertanian, Alumni IPB Siapkan Cetak Biru Indonesia Agri-incorporated
Ia tambahkan, keenam pendekatan tersebut dilakukan secara terintegrasi dan bertahap berbasis kerakyatan agar transformasi perekonomian pertanian dari pertanian subsistem yang mengandalkan tenaga kerja murah dan produksi hutan mentah, sehingga produktivitas, kualitas, kosistensi dan nilai tambah serta daya saing rendah menjadi pertanian yang lebih mengandalkan skala usaha ekonomis, tenaga kerja terampil, teknologi, alat dan mesin pertanian, pengolahan dan pemasaran produk, sehingga produktivitas, kualitas, kosistensi, nilai tambah, dan daya saing tinggi pasar. "Keenam pendekatan tersebut dilaksanakan dengan semangat dan nilai-nilai Indonesia Agri-incorporated," pungkasnya. (fas/jpnn)
BOGOR - Ketua Umum DPP Himpunan Alumni Institut Pertanian Bogor (HA-IPB), Ir Bambang Hendroyono mengatakan pembangunan perekonomian selama ini baru
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemenaker Targetkan 50 Ribu Calon Pekerja Ikut Program Magang Nasional
- Pesepeda Ontel Tewas Tertabrak Brio di Semarang
- Niat Berwudu di Sungai, Samsul Anwar Malah Diserang Buaya
- RUU Polri Belum Masuk Prolegnas, RUU KUHAP Justru di Depan Mata
- Anggota Panja DPR Dukung Usulan Forkopi, Ini Isinya
- Dirut Telkom Sowan ke Gubernur Pramono Anung, Pengamat Merespons