Bank Raya Terus Berupaya Luncurkan Inovasi Terbaru Demi Nasabah
Jumat, 13 Desember 2024 – 20:19 WIB

Ilustrasi - Bank Raya terus berupaya meluncurkan inovasi terbaru demi memudahkan nasabah dan sebagai bagian dari memperluas pelayanan. Foto: Bank Raya.
Dengan makin berkembangnya fitur dan inovasi produk Raya App, jumlah nasabah diharapkan dapat meningkat hingga akhir tahun seiring pertumbuhan pada digital saving yaitu sebesar Rp 1,1 Triliun atau tumbuh 39,9% (yoy).
“Bank Raya berkomitmen memberikan layanan terbaik kepada nasabah dengan menyediakan fitur, layanan hingga petugas yang profesional dan menjaga keramahan dalam menangani nasabah," kata Kicky. (rel/jpnn)
Bank Raya terus berupaya meluncurkan inovasi terbaru demi memudahkan nasabah dan sebagai bagian dari memperluas pelayanan.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Bank Raya Dukung Skolari Tumbuh dan Mengelola Keuangan Komunitas Lebih Baik
- PNM Tebar Beasiswa Bagi Anak Nasabah untuk Dorong Pengentasan Kemiskinan
- Tumbuh Berkelanjutan, Bank Raya Kembali Bukukan Kinerja Keuangan Positif
- Gelar Gathering Mandiri Agen, Bank Mandiri Berbagi Hadiah Undian Jempolan Nasabah TabMu
- Hana Bank Meluncurkan Produk Goal Savings
- HUT ke-50 TMII, Bank Raya Hadirkan Kemudahan Transaksi Untuk Para Pengunjung