Barca Kudeta Madrid
Senin, 12 Desember 2011 – 07:11 WIB

Barca Kudeta Madrid
Meski mengakui kekalahan Real, tapi Mourinho menolak dianggap sebagai kegagalan. Sebab, kompetisi masih panjang dan mereka masih punya tujuan di depan mata. "kami sedih, tapi harus tetap santai," kata mantan pelatih Inter Milan itu.
Dengan koleksi 37 poin dan tabungan satu pertandingan lebih banyak, Real berpeluang kembali memimpin klasemen pada liburan Natal dan Tahun Baru. "Asalkan tidak kalah dari Sevilla, kami akan berlibur dengan tenang karena berada di puncak klasemen," kata Mourinho. (ham)
MADRID - Dominasi Barcelona pada el clasico belum juga terbendung. Mereka kembali melibas rival abadinya Real Madrid 3-1 (1-1) pada jornada (pekan)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi
- 2 Drifter GT Radial Bersinar di Indonesia Drift Series 2025
- Dramatis! 3 Unggulan Keok di Gim 1 Semifinal Wilayah NBA Playoffs
- Ada Hadiah dari Bojan Hodak Seusai Persib Menjadi Juara Liga 1