Bea Cukai Dorong UMKM Perluas Jangkauan Produknya ke Pasar Global Lewat Kegiatan Ini

Budi juga menyampaikan Bea Cukai terus berperan aktif dalam mendorong UMKM lantaran memiliki potensi besar dalam memperluas jangkauan produk lokal ke pasar global.
Melalui berbagai program asistensi, sosialisasi, serta kunjungan langsung ke sentra-sentra UMKM, Bea Cukai hadir memberikan pendampingan, kemudahan layanan, dan edukasi terkait prosedur ekspor.
"Kami berkomitmen untuk menciptakan ekosistem ekspor yang inklusif, mudah diakses, dan mendorong daya saing produk dalam negeri," tegas Budi.
Dia meyakini kolaborasi yang kuat antara pemerintah dan UMKM adalah kunci untuk membuka peluang ekspor yang lebih luas.
"Kami terus berupaya menjadi mitra strategis bagi UMKM menuju pasar global," ujar Budi. (mrk/jpnn)
Ini kegiatan yang dilakukan Bea Cukai untuk mendorong UMKM di daerah memperluas jangkauan produknya ke pasar global
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
- Lisensi MSB FinCEN Dorong PBOGA Perkuat Kepatuhan dan Keamanan Pengguna
- Produksi Rokok Turun 4,2 Persen, Ini Penyebabnya
- Bea Cukai Batam Amankan Tukang Cat yang Selipkan Sabu-sabu di Sandal, Begini Kronologinya
- Tumbuh Berkelanjutan, Bank Raya Kembali Bukukan Kinerja Keuangan Positif
- Suplemen Ternak Pangkalan Bun Tembus Pasar Belanda, Bea Cukai Sampaikan Komitmen Ini
- Dipimpin Irjen I Wayan Sugiri, BNN dan Bea Cukai Musnahkan Ladang Ganja 3 Hektare di Aceh