Bea Cukai Memperketat Pengawasan Peredaran Narkoba Jelang Pergantian Tahun
Senin, 30 Desember 2019 – 19:15 WIB

Kepala Kantor Bea Cukai Soekarno-Hatta, Finari Manan menggelar konferensi pers terkait keberhasilan Bea Cukai mencegah narkotika ke Indonesia. Foto: Humas Bea Cukai
"Akhir tahun banyak sale, narkotika internasional banyak dijual harga yang miring. Sehingga petugas kami mulai menegah semua melalui Bandara Soekarno-Hatta," pungkas Finari.
Bea Cukai bersama aparat penegak hukum lainnya akan terus meningkatkan koordinasi dan bersiaga 24 jam menjelang tahun baru, untuk mencegah masuknya barang terlarang tersebut.(adv/jpnn)
Menjelang pergantian tahun, Bea Cukai Bandara Internasional Soekarno-Hatta memperketat pengawasan khususnya terhadap narkoba yang peredarannya makin deras setiap akhir tahun.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Oknum Pegawai BNN Ditahan Jaksa terkait Narkoba
- Produksi Rokok Turun 4,2 Persen, Ini Penyebabnya
- Dor, Dor, Dor! Oknum Polisi Ini Terkapar Ditembak Petugas BNN
- Bea Cukai Batam Amankan Tukang Cat yang Selipkan Sabu-sabu di Sandal, Begini Kronologinya
- Suplemen Ternak Pangkalan Bun Tembus Pasar Belanda, Bea Cukai Sampaikan Komitmen Ini
- Dipimpin Irjen I Wayan Sugiri, BNN dan Bea Cukai Musnahkan Ladang Ganja 3 Hektare di Aceh