Bea Cukai Meulaboh Amankan 222 Ribu Batang Rokok Ilegal di Blangpidie
Selasa, 07 September 2021 – 20:08 WIB

Bea Cukai Meulaboh berhasil menggagalkan upaya pengiriman rokok ilegal di wilayah pesisir barat Aceh, Rabu (1/9). Foto: Bea Cukai.
“Penindakan rokok ilegal ini adalah salah satu wujud keseriusan kami. Kami berharap penindakan ini menjadi perhatian bagi seluruh pihak sehingga dapat memutus rantai peredaran rokok ilegal,” pungkas Alim. (mar1/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Petugas Bea Cukai menemukan rokok ilegal di gudang penyimpanan dengan kemasan yang sudah disamarkan.
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Tim Redaksi, Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Produksi Rokok Turun 4,2 Persen, Ini Penyebabnya
- Bea Cukai Batam Amankan Tukang Cat yang Selipkan Sabu-sabu di Sandal, Begini Kronologinya
- Suplemen Ternak Pangkalan Bun Tembus Pasar Belanda, Bea Cukai Sampaikan Komitmen Ini
- Dipimpin Irjen I Wayan Sugiri, BNN dan Bea Cukai Musnahkan Ladang Ganja 3 Hektare di Aceh
- Bea Cukai Dukung UMKM di Bekasi dan Makassar Tembus Pasar Ekspor Lewat Kegiatan Ini
- Jurus Bea Cukai Parepare Dorong Laju Ekspor dan Pertumbuhan Ekonomi di Daerah