Berita Duka, I Wayan Sudarta Meninggal Dunia di Lapas Kerobokan
Jumat, 22 Mei 2020 – 22:30 WIB

Jenazah. Ilustrasi Foto: Radar Bogor
"Selama ini, narapidana kita tidak ada kontak dengan masyarakat luar, jadi kalau dilihat napi kami ini sudah memiliki riwayat sakit sudah lama bukannya serta merta," kata Yulius.
"Jadi tadi pagi, kami juga melakukan fogging karena di luar juga ada penyakit DBD kan, selain itu fogging disinfektan di lapas juga rutin dilakukan untuk mengantisipasi demam berdarah, bukan hanya COVID-19." (antara/jpnn)
I Wayan Sudarta (58) meninggal dunia setelah dibawa ke RSUP Sanglah karena sakit dengan keluhan muntah darah, tekanan darah 80/69 mmHg, lemah, dan tampak pucat.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Miras Masuk Lapas Bukittinggi, Puluhan Napi Keracunan, 1 Orang Tewas
- Napi Lapas Selong Tewas di Sungai, Ada Luka Sayatan
- Berita Duka: Abdi Tunggal Meninggal Dunia
- 4 Napi Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan, 16 Sipir Diperiksa
- Cici Faramida Mengenang Pesan Terakhir Sang Ibunda
- Razia Gabungan di Rutan Pekanbaru, Ratusan Barang Terlarang Ditemukan