Berita Duka: Retnowati Meninggal Dunia, Kami Ikut Berbelasungkawa
Rabu, 03 Februari 2021 – 01:29 WIB

Mantan Kepala Dinas Pertanian Tanjungpinang Ahadi bersama istrinya, Retnowati (kanan). Keduanya dikenal sebagai pejabat yang ramah, santun dan baik. Foto: ANTARA/Nikolas Panama
"Saat Pak Ahadi meninggal dunia, almarhumah sudah dalam kondisi kritis, sesak napas," ucap Teguh.
Baca Juga:
Berdasarkan informasi yang diterimanya, Retnowati dan Ahadi masuk dalam Kluster BRI. Mereka tertular COVID-19 dari anaknya, yang sebelumnya menghadiri acara BRI.
BACA JUGA: Janda Muda Ini Kerap Meresahkan Warga, Hanya Bisa Pasrah Saat Disergap Polisi
"Anak Pak Ahadi dan Ibu Retnowati kerja di BRI," katanya.(antara/jpnn)
Ketua Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau, Retnowati dikabarkan meninggal dunia, Selasa (2/2/2021).
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Calon Haji Asal Tulungagung Meninggal Dunia Sebelum Berangkat ke Tanah Suci
- Cucu Bunuh Nenek di Karawang Demi Emas 100 Gram, Begini Kejadiannya
- 2 Pemuda Suku Anak Dalam Dikeroyok Sekuriti Perusahaan, 1 Tewas
- Calon Haji Asal Cirebon Meninggal Dunia di Embarkasi Indramayu
- Sebelum Meninggal Dunia, Ayah Mona Ratuliu Sempat Wudu Ingin Salat Malam
- Seorang Pendaki Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu, Menhut: Utamakan Keselamatan