Bernapas Dalam Kubur, Nostalgia ke Era Horor Klasik
Jumat, 16 November 2018 – 23:59 WIB
Luna Maya di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Senin (24/9). Foto: Dedi Yondra/JPNN
Meskipun horor, Bernapas dalam Kubur mempunyai comic relief alias pelega dalam bentuk lelucon. Hal itu dihadirkan lewat karakter para ART Suzzanna, yakni Mia (Asri Welas), Tohir (Ence Bagus), dan Rojali (Opie Kumis). Buat moviegoers yang pengin nostalgia dengan horor klasik Indonesia, film itu bisa jadi alternatif. (len/c20/jan)
Suzzanna dan sundel bolong kini hadir lagi melalui Luna Maya di film Bernapas dalam Kubur
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: KDRT yang Dialami Paula Terungkap, Arya Saloka Ingin Pisah
- Tanpa Basa-Basi, Luna Maya Bikin Maxime Bouttier Siap Menikah
- Bintangi Film Tenung, Aisyah Aqilah Bagikan Cerita Soal Perannya
- Kisah Menyeramkan di Balik Penjagal Iblis: Dosa Turunan
- Jawaban Maxime Bouttier dan Luna Maya Soal Kabar Nikah Bulan Depan
- Soal Pernikahan, Maxime Bouttier dan Luna Maya Kompak Beri Jawaban Begini