Bertemu Pengusaha, Megawati Minta Dukungan Suara
Jumat, 14 Maret 2014 – 00:00 WIB

Bertemu Pengusaha, Megawati Minta Dukungan Suara
Anggota DPR RI itu menambahkan, masing-masing pengusaha pasti memiliki karyawan. Karena itu para pengusaha yang menemui Megawati itu dimintai dukungan.
"Kita yang meminta dukungan. Kalau satu pengusaha memiliki karyawan yang banyak, maka suara juga akan banyak. PDIP bisa anggap itu suara yang berharga," jelasnya.(fat/jpnn)
JAKARTA - Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri mengadakan pertemuan dengan puluhan pengusaha. Pertemuan itu digelar di kantor DPP PDIP,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pencari Kerja Padati Job Fair Jakarta 2025, Ada 12 Ribu Lowongan Pekerjaan Tersedia
- Kala Bhikkhu Thudong Singgah di Masjid Agung Semarang: Wujud Persaudaraan Lintas Iman
- Menko Polkam: Pemerintah Bentuk Satgas Terpadu Operasi Penanganan Premanisme & Ormas Meresahkan
- Masukan Buat Prabowo dari Innovation Summit Southeast Asia 2025
- B2W Capai 80 Persen Target Kuartal I 2025, Siapkan Revitalisasi 15 Korwil se-Indonesia
- Hasan Nasbi Mengaku Hubungannya dengan Presiden Prabowo, Mensesneg, dan Teddy Sangat Baik