BI Catat Uang Beredar Feburari Tumbuh Cukup Tinggi, Capai Rp 6.810,5 Triliun
Kamis, 25 Maret 2021 – 21:02 WIB
BI mencatat likuiditas perekonomian atau uang beredar tumbuh. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
Kemudian, Erwin mengatakan juga, untuk pertumbuhan aktiva luar negeri bersih sebesar 11,5 persen (yoy) atau melambat dibandingkan dengan pertumbuhan Januari 2021 sebesar 14,9 persen (yoy).
"Pertumbuhan kredit terkontraksi 2,3 persen (yoy) atau sedikit lebih dalam dari kontraksi 2,1 persen (yoy) pada Januari 2021," kata dia. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Bank Indonesia (BI) mencatat likuiditas perekonomian atau uang beredar dalam arti luas (M2) pada Februari 2021 tetap tumbuh cukup tinggi.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- 4 Uang Kertas Lama Ini Tak Berlaku Lagi, Segera Tukar Sebelum Batas Akhir
- KPK Ungkap Modus Korupsi Dana CSR BI Seusai Periksa Satori
- Data Terbaru Modal Asing Keluar, Berikut Perinciannya
- Catatan Utang Indonesia Terbaru, Sebegini Nilainya
- Prediksi BI, Ritel Tumbuh 8,3% saat Ramadan & Idulfitri
- Cadangan Devisa Indonesia Naik, Ternyata Ini Sumbernya