BKD Bakal Gunakan Tiga Tempat

"Syarat berkas yang diminta sangat jelas dalam pengumuman. Kita ini gunakan pengirimin melalui Kantor Pos. Jadi antara pelamar dan panitia itu tidak bertemu langsung," paparnya.
Kepala Bidang Perencanaan dan Pengembangan Pegawai BKD Sulsel, Nursamsi mengatakan, untuk pelaksanaan tempat ujian sejauh ini baru BKN yang pasti. Meski begitu, memang tidak menutup kemungkinan bisa menggunakan LPMP dan Badan Diklat.
"Kita baru bicara dengan BKD Regional IV. Kalau mau gunakan tempat lain, itu memang memungkinkan. Sepanjang ada jaminan jika lembaga tersebut bisa menyelenggarakan tes dengan sistem CAT tersebut," tuturnya.
Sejauh ini, dari jumlah pelamar online yang mencapai 14 ribu lebih, baru sekira 7 ribu berkas yang diterima BKD dari Kantor Pos. BKD juga belum melakukan pencetakan nomor ujian, sebab setelah berkas diverifikasi masih akan dilakukan konsultasi dengan Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB). (iad)
MAKASSAR - Pendaftar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Pemprov Sulsel terus meningkat. Hingga kemarin, data pendaftar melalui online sudah mencapi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Dukung Asta Cita, Pemprov Sumsel Selaraskan Program 3 Juta Rumah dengan Visi Misi HDCU
- Bali Tolak Ormas GRIB Hercules, Kalimat Giri Prasta Tegas
- Identitas 12 Korban Tewas Akibat Kecelakaan Maut Bus ALS
- Kronologi Mobil Nissan Tabrakan Beruntun di Bandung, Pelajar Tewas setelah Terseret 80 Meter
- Bea Cukai-Tim Gabungan Gagalkan Penyelundupan 127 Kg Sabu-Sabu di Aceh
- Perahu Terbalik Diterjang Ombak Besar, Satu Nelayan Pesisir Barat Hilang