BNI Datangkan 1000 Mesin ATM Baru
Kamis, 21 Januari 2010 – 22:58 WIB
BNI Datangkan 1000 Mesin ATM Baru
JAKARTA- PT Bank Negara Indonesia Tbk akan menambah mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM) sebanyak 1.000 unit pada tahun ini. Mesin-mesin tersebut akan dilengkapi antiskimming atau antiduplikasi. "Sebanyak 70 persen di antaranya telah menggunakan sistem pengamanan melalui sistem antiskimming," jelasnya.
Wakil Direktur Utama BNI, Felia Salim, mengungkapkan, penambahan mesin ATM ini karena banyaknya transaksi nasabah melalui mesin tersebut. "Transaksi nasabah melalui mesin ATM mencapai Rp 300-400 miliar per hari," katanya penghargaan dari Euromoney di kantor BNI, Kamis.
Baca Juga:
Walaupun belakangan terjadi kasus pembobolan dana nasabah melalui mesin ATM, namun BNI tetap merealisasikan rencana tersebut tahun ini. Mesin ATM yang baru tersebut, akan dilengkapi dengan sistem pengaman, sehingga dana nasabah aman.
Baca Juga:
JAKARTA- PT Bank Negara Indonesia Tbk akan menambah mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM) sebanyak 1.000 unit pada tahun ini. Mesin-mesin tersebut akan
BERITA TERKAIT
- Ribuan Peserta CFD Meriahkan Acara Rejeki wondr BNI
- Bank Raya Dukung Skolari Tumbuh dan Mengelola Keuangan Komunitas Lebih Baik
- SP JICT: May Day 2025 Momentum Reformasi Tata Kelola Pelabuhan Nasional
- Bank Mandiri dan KJRI Penang Gelar Mandiri Sahabatku untuk Memacu Kewirausahaan PMI
- KBA Garmin Menghadirkan Teknologi Navigasi hingga Multimedia untuk Pengalaman Sempurna
- Muhammad Akbar Melantik Tiga Pejabat di Lingkungan PT Krakatau Steel