Bolehkah Makan Sebelum Olahraga?

Bolehkah Makan Sebelum Olahraga?
Olahraga. Ilustrasi: Yahoo

Australian Sports Association juga menekankan, seseorang perlu membatasi konsumsi makanan ringan sebelum olahraga untuk meningkatkan stamina dan menurunkan berat badan. Kata dr. Jessica, hal tersebut penting agar tubuh bisa membakar lemak secara optimal.

Jadi, konsumsilah makanan serta minuman yang sehat dan rendah gula sebelum olahraga. Bila gemar menyeruput kopi sebelum olahraga sebagai penambah semangat, pilihlah kopi dengan kandungan gula lebih sedikit. Jadi tubuh tidak mengonsumsi gula melebihi batas maksimal asupan gula harian.(BA/RH/klikdokter)

 


Jika dikonsumsi terlalu banyak, minuman tersebut cenderung membuat tubuh cepat lemas.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News