Borneo FC Samarinda Perkasa di Klasemen Liga 1, Persija?

jpnn.com - BALIKPAPAN - Borneo FC Samarinda makin menjauh dari para pesaingnya di papan klasemen BRI Liga 1 musim ini.
Setelah 24 pertandingan, Borneo masih nyaman di puncak dengan poin 54, berjarak sebelas dari PSIS Semarang di posisi kedua.
Kemenangan terbaru Pesut Etam -julukan Borneo FC, diraih dari Persija Jakarta di Stadion Batakan, Balikpapan, Selasa (6/2) malam WIB.
Borneo memang tak lebih unggul dalam urusan penguasaan bola (lihat selengkapnya di bawah ini, geser!), tetapi lebih efektif dan cerdas.
Borneo FC kini sudah di ambang kepastian lulus ke Championship Series (semifinal Liga 1). Sementara itu, Persija Jakarta masih punya peluang menembus Top 4, mengingat liga masih menyisakan sepuluh pekan lagi. (ig/lib/fs/jpnn)
Jadwal Pekan ke-25lib
Klasemenflashscore
Cek klasemen Liga 1 di sini, setelah Borneo FC Samarinda memberi pelajaran buat Persija Jakarta.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
- Juara Liga 1, Persib, Pemain, dan Pelatih Masuk Buku Sejarah, Simak di Sini
- Ternyata Persib Bandung Belum Mematahkan Rekor Bali United
- Rekor Spesial Bojan Hodak Seusai Membawa Persib Juara Liga 1 2024/25
- Persib Bandung Juara Back to Back, Legenda Ghana Turut Bersukacita
- Achmad Jufriyanto Ungkap Kunci Persib Bandung Raih Back to Back Juara Liga 1
- Pertahankan Gelar Juara Liga 1, Persib Bandung Ukir Sejumlah Rekor Baru