Borriello Kecewa Ejekan Fans
Senin, 20 Desember 2010 – 16:51 WIB

Borriello Kecewa Ejekan Fans
"Saya merasa sedikit sakit dengan teriakan-teriakan itu. Saya sama sekali tidak berharap mereka melakukan itu. Saya tidak melakukan gestur yang agresif ketika melakukan selebrasi gol," bilang Borriello, seperti dilansir Football Italia.
Baca Juga:
Terlepas dari itu, Borriello puas dengan performanya selama menjadi pemain Roma. Dia selalu menjadi opsi utama allenatore Claudio Ranieri di lini depan. Paling sering diduetkan dengan Francesco Totti, tapi kemarin dini hari diduetkan dengan Adriano.
Selama membela Roma, Borriello telah mencetak gol di Serie A Liga Italia. "Dalam kasus yang berbeda, saya senang dengan tim saya dan kami sekarang hanya tertinggal tujuh poin di belakang penguasa klasemen," ujar Borriello.
"Saya sendiri menemukan konsistensi penampilan dan mencetak gol penting untuk Roma. Klub ini juga telah membuktikan diri sebagai klub yang kompetitif. Saya meyakini kami punya peluang merebut scudetto pada musim ini," kata Borriello. (ham/ito/jpnn)
ROMA - Ejekan dari fans AC Milan di San Siro, kemarin dini hari (19/12), kepada striker AS Roma Marco Borriello membuat sang pemain sakit hati. Betapa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PSSI Akan Ikut Bidding Jadi Tuan Rumah Putaran Keempat Piala Dunia 2026
- Membanggakan, Petarung BFC Dede Dina Rebut Sabuk One Pride Women Strawweight
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Lewandowski akan Mulai dari Bangku Cadangan
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi