BPK Laporkan Rektor UI ke KPK

Tanpa Izin Menkeu, Rektor UI 'Melego' Aset UI

BPK Laporkan Rektor UI ke KPK
BPK Laporkan Rektor UI ke KPK
Wakil Ketua DPR Taufik Kurniawan, mengingatkan agar universitas negeri tak sembarangan dan bermain-main dengan anggaran negara.

"Jangan bermain-main dengan program berkaitan uang negara uang rakyat," ujar Taufik di kesempatan itu.  Taufik juga mengatakan, dalam kesempatan itu tidak hanya menerima hasil audit soal UI, melainkan juga terkait universitas-universitas negeri lainnya di Indonesia. "Kita akan mendalaminya," ujar Taufik lagi. (fas/boy/jpnn)


JAKARTA - Anggota Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), Rizal Djalil mengatakan telah terjadi kerugian negara atas tindakan Rektor Universitas Indonesia


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News