Briptu RS Cekcok dengan Kerabat, Melepas Tembakan, Ini yang Terjadi
Kamis, 19 Mei 2022 – 17:11 WIB

Kabid Humas Polda Jateng Kombes M Iqbal Alqudusy menjelaskan penanganan kasus oknum polisi berselingkuh dengan istri orang. Ilustrasi Foto: ANTARA-HO-Humas Polda Jateng
Sementara itu, korban sudah mendapat perawatan di rumah sakit dan kondisinya telah membaik.
Kombes Iqbal Alqudusy juga menyampaikan permohonan maaf Polda Jateng atas kejadian yang dilakukan Briptu RS.
Polda Jateng berkomitmen untuk menuntaskan perkara yang melibatkan oknum polisi tersebut. (ant/fat/jpnn)
Kombes Iqbal Alqudusy membeberkan kasus Briptu RS melepas tembakan saat cekcok dengan kerabat oknum polisi itu, Seorang warga tertembak dalam kejadian itu.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Polisi Temukan Fakta Mencengangkan saat Geledah Rumah Predator Seksual di Jepara
- Geledah Rumah Predator Seksual di Jepara, Polda Jateng Sita Baju hingga Alat Kontrasepsi
- Dor, Dor, Dor! Oknum Polisi Ini Terkapar Ditembak Petugas BNN
- Segera Disidang, 3 Tersangka Kasus Perundungan Dokter Aulia Belum Ditahan
- Ini Tampang Predator Seksual di Jepara, 31 Anak Jadi Korban
- Propam Pastikan 1.205 Personel Polda Jateng Bebas Narkoba dan Judol