BTN Tawarkan Layanan Kredit Bunga Khusus kepada Sucofindo
Rabu, 16 Mei 2018 – 18:50 WIB

BTN. Ilustrasi
Sementara itu, Direktur Utama Sucofindo, Bachder Djohan Buddin mengatakan kerja sama dengan BTN meliputi berbagai kegiatan yang saling menunjang tugas pokok dan fungsi masing-masing serta untuk mendukung peningkatan kinerja.
Baca Juga:
"Dengan BTN, Sucofindo dapat memberikan layanan antara lain Sertifikasi untuk menjamin kehandalan berbagai Sistem Manajemen, seperti : IS0 9001 terkait Sistem Manajemen Mutu, ISO 27000 terkait IT Securit," paparnya.(chi/jpnn)
Kerja sama antara BTN dengan Sucofindo ini merupakan sinergi kegiatan Badan Usaha Milik Negara.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Kuartal I 2025, Laba Bersih BTN Naik Jadi Sebegini
- Dukung Asta Cita, Universitas HKBP Nommensen Kolaborasi dengan BTN
- IDSurvey Bersama 3 Entitas Holding Gelar Halalbihalal
- BTN JAKIM Dongkrak Transaksi Digital
- Bakal Diikuti 600 Peserta WNA dari 51 Negara, BTN JAKIM 2025 Usung Konsep 4S
- Bidik Pertumbuhan Bisnis Naik 3 Kali Lipat, BTN Terapkan Strategi Ini